Viral Video Pernikahan Siswa SMK dan Siswi SMP di NTB, Aktivis: Jangan Tunggu Viral Baru Bertindak
Sabtu, 24 Mei 2025 | 23:16 WIB

Menghapus praktik perkawinan anak bukan tugas satu pihak saja. Lingkungan keluarga, sekolah, dan masyarakat harus menjadi garda depan dalam menciptakan ruang tumbuh yang sehat dan bebas tekanan untuk anak-anak.
“Kalau kita serius ingin membangun NTB yang maju, kita harus mulai dari melindungi anak-anak hari ini,” pungkas Ira.
Editor : Asdar Zuula