get app
inews
Aa Text
Read Next : Seluruh Wilayah Kolaka Utara Dibayangi Ancaman Bencana Alam, 9 Kecamatan Berisiko Tinggi

Telah lama Rampung, Wabup Kolut Enggan Tempati Rujab Barunya Sebelum Diaudit

Sabtu, 12 April 2025 | 23:20 WIB
header img
Wakil Bupati Kolaka Utara, Sulawesi Tenggara, H. Jumarding. (Foto: Muh Rusli)

Dirinya juga telah meminta Bappeda dan BKAD, agar menyampaikan semua laporan pagu anggaran OPD untuk disidak satu per satu, yang tidak jelas asas manfaatnya dan dianggap tidak prioritas akan direkomendasikan untuk dicoret.

"Lebih baik dialihkan saja bikin talut, jalan atau apa yang memang sangat dibutuhkan saudara-saudara (masyarakat) kita. Saya mau keterbukaan," tutupnya.

Untuk diketahui, pembangunan Rujab di By Pass Lasusua terdiri dari dua bangunan yang diperuntukkan bagi Bupati dan Wabup. Pengerjaannya dilakukan dalam dua tahap sejak 2022 silam dengan total anggaran sekitar Rp18,7 miliar. 

Untuk Rujab Bupati menelan anggaran Rp12 miliar dan Rujab Wabup menghabiskan dana APBD sebesar Rp6,7 miliar.

Editor : Asdar Zuula

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut