get app
inews
Aa Text
Read Next : Orang Tua Wajib Tahu, Begini Cara Mengajari Anak Membaca Tanpa Mengeja

Ibu Hamil Wajib Tahu, Ini 5 Makanan Berpotensi Ganggu Pertumbuhan Janin

Minggu, 30 Juli 2023 | 06:51 WIB
header img
Ibu Hamil Wajib Tahu, Ini 5 Makanan Berpotensi Ganggu Pertumbuhan Janin. (Foto: Shutterstock)

4. Minuman Beralkohol

Mengonsumsi minuman alkohol selama kehamilan dapat menyebabkan berbagai gangguan kesehatan pada janin, mulai dari gangguan perkembangan otak hingga risiko lahir mati. Untuk mencegah risiko janin tidak berkembang, sebaiknya hindari konsumsi alkohol selama masa kehamilan.

5. Nanas

Meskipun mengonsumsi buah-buahan saat hamil sangat dianjurkan karena meningkatkan pasokan vitamin untuk janin, namun ada satu buah yang harus dihindari, yaitu nanas. Buah ini memiliki rasa asam, manis, dan segar, namun tidak dianjurkan untuk ibu hamil karena sering dianggap sebagai penyebab gangguan perkembangan janin. Hal ini disebabkan oleh enzim melunak pada nanas yang dapat menyebabkan kontraksi pada janin, meningkatkan risiko keguguran yang tak dapat dihindari.

Editor : Asdar Zuula

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut