Seluruh Biaya Transportasi Lokal Jemaah Calon Haji Kolaka Timur Ditanggung Pemda
Jum'at, 23 Mei 2025 | 17:15 WIB

Setelah pelepasan ini, Jemaah Calon Haji Kolaka Timur akan menuju Bandara Haluoleo pada 28 Mei 2025, menggunakan 4 bus.
Pemberangkatan Jemaah Calon Haji termasuk Bupati bersama istri ke Bandara Haluoloe akan dilaksanakan di halaman Rujab Bupati Kolaka Timur.
Editor : Asdar Zuula