Wanita Pembanting Bayi Ternyata Pecandu Narkoba

Asdar Zuula
Kasus wanita pembanting bayi terungkap fakta baru. Foto: Asdar

Iptu Haridin menjelaskan bahwa peristiwa tragis ini terjadi di sebuah kamar kos di Kecamatan Wuawua pada Senin (21/4/2025) sekitar pukul 17.00 WITA. Ia juga mengungkapkan bahwa pelaku PCD dan ibu korban, PA, memiliki hubungan keluarga. "Korban dirawat oleh pelaku sejak dilahirkan, sementara ibu korban pergi merantau," jelas Iptu Haridin.

Lebih lanjut, Iptu Haridin menerangkan bahwa permasalahan muncul terkait biaya perawatan bayi, di mana pelaku merasa ibu korban tidak lagi memberikan perhatian. Hal inilah yang diduga menjadi motif pelaku mengancam dan akhirnya melakukan penganiayaan terhadap bayi tersebut. "Motifnya adalah pengasuh anak, siapa yang biayai ini anak," ujarnya.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network