PJ Gubernur Sultra Pastikan Ketersediaan Logistik dan Keamanan Menjelang Pemilu 2024

Febriyono Tamek
PJ Gubernur Sultra Pastikan Ketersediaan Logistik dan Keamanan Menjelang Pemilu 2024. (Foto: Febriyono Tamenk)

Sementara itu, Ketua KPU Sultra, Asril, menyatakan bahwa seluruh kebutuhan logistik di gudang logistik telah terpenuhi. Saat ini, KPU sedang menunggu kedatangan alat bantu untuk difabel yang diperkirakan akan tiba dalam waktu satu minggu ke depan.

"Untuk alat bantu disabilitas itu sementara dalam perjalanan sekarang ya, jadi kita tinggal menunggu itu untuk masuk pada kelengkapan TPS kita. Jadi Insya Allah dalam sambil menunggu tentang alat bantu tunanetra, kita juga aktivitas di gudang ini akan dilakukan oleh teman-teman KPU Kota Kendari dalam hal untuk persiapan nanti," kata Ketua KPUS Sultra, Asril.  

PJ Gubernur Sultra, Andap Budhi Revianto, berharap agar pelaksanaan pemilu dapat berjalan dengan aman dan lancar. Andap, juga meminta seluruh masyarakat Sultra untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) baik menjelang maupun saat pelaksanaan pemilu nanti.



Editor : Asdar Zuula

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network