Ruko Terbakar Hebat, Pemilik dan Keluarga Selamat Setelah Dentum Petir Keras Terdengar

Muh Rusli/Rivo
Sebuah ruko di Dusun III, Desa Majapahit, Kecamatan Pakue, Kabupaten Kolaka Utara (Kolut), Sulawesi Tenggara (Sultra) mengalami kebakaran hebat. Foto: Ilustrasi

"Mengalami lecet pada lutut, tangan kiri, dan bibir akibat benturan," kata Ipda Badmar, mantan KBO Reskrim dan Wakapolsek Rumbia, Polres Bombana.

Dalam keadaan terhuyung-huyung, lanjut Ipda Badmar, Salma berusaha bangkit dan membangunkan Narti yang masih tertidur. Mereka berhasil menyelamatkan diri dari api yang telah membakar jualannya di dalam ruko.

Akibat musibah ini, Salma mengalami kerugian yang diperkirakan mencapai Rp500 juta. Barang dagangan yang hangus termasuk 6,5 ton beras, kulkas, springbed, lemari, gula pasir, minyak goreng, mie instan, roti, susu, dan lain-lain.

Hasil penyelidikan sementara menyebutkan bahwa polisi menduga kebakaran disebabkan oleh korsleting listrik. Salma masih dalam kondisi syok dan saat ini telah dirujuk ke BLUD Djafar Harun, Lasusua, untuk mendapatkan perawatan medis.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network