Seorang Pria di Muna Barat Bertarung Nyawa Lawan Buaya di Kali Laworo

Febriyono Tamenk
Seorang Pria di Muna Barat Bertarung Nyawa Lawan Buaya di Kali Laworo. (Foto: Febriyono Tamenk)

Kepala Desa Maperaha, Tambolin, mengungkapkan bahwa kemunculan buaya di Kali Laworo sering terjadi, bahkan beberapa hewan ternak milik warga telah beberapa kali menjadi korban makanan bagi predator yang ada di kali tersebut.

"Selama ini memang sering dilihat buaya muncul di situ, sapi-sapi ternak warga di sekitar situ banyak yang hilang," ungkap Tambolin.

Agar terhindar dari serangan buaya, diharapkan warga tetap waspada saat melakukan aktivitas di sekitar Kali.



Editor : Asdar Zuula

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network