Keluarga masih belum menerima jika Ilham, meningal akibat demam berdarah, dan almarhum juga tidak memiliki riwayat penyakit kronis.
Selain itu, kata keluarga, setelah meninggal, darah terus keluar dari hidung dan mulut almarhum, hingga dibawa ke tempat pemakaman.
Orang tua almarhum akan melaporkan masalah ini di Propam Polda Sultra, atas kejanggalan kematian Bripda Adwidya Ilham Ramadan, yang lulus menjadi anggota Polri, Desember 2023.
Editor : Asdar Zuula
Artikel Terkait